DPC AWDI Ponorogo Melaksanakan Perayaan Hari Pers Nasional Tahun 2025 dengan Cara yang Berbeda - Media Literasi

Home / BERITA

Selasa, 25 Maret 2025 - 05:29 WIB

DPC AWDI Ponorogo Melaksanakan Perayaan Hari Pers Nasional Tahun 2025 dengan Cara yang Berbeda

MEDIALITERASI.ID | JAKARTA – Pelaksanaan perayaan Hari Pers Nasional yang diselenggarakan di Taman Sri Sentono desa Plalangan Kecamatan Jenangan Kabupaten Ponorogo Jawa Timur Minggu 23/03/2025 memang beda.

Kalau ditempat tempat lain dilaksanakan dengan seminar seminar saresehan serta diskusi tapi Pengurus AWDI DPC Ponorogo M Anang Sastro Ketua beserta Muhammad Yani dan Hadi Santoso mengemas pelaksanaan Hari Pers Nasional Tahun 2025 di Ponorogo menjadi hal patut dan perlu dicontoh oleh Organisasi profesi kewartawanan lainya.

Menurut Ketua Umum DPP AWDI Budi Wahyudin Syamsu ketika di jumpai di sela kesibukan mengatakan, “Bahwa kegiatan HPN yang dilakukan Oleh Ketua DPC Ponorogo beserta Jajaranya itu syarat dengan makna yang baik pada situasi ini, disamping perbuatan Ibadah mulia berkah di bulan suci Ramadhan dengan pemberian santunan yatim piatu dan pemberian paket sembako pada kaum dhuafa masyarakat/Warga diberikan edukasi dengan gerakan peduli lingkungan hidup untuk gerakan menanam 3000 bibit pohon produktif yang tentu ini bermanfaat kepada warga masyarakat ,agar peduli terhadap penghijauan dan lingkungan hidup(24/3/2025).

Baca Juga  Azyumardi Azra Menilai 18 Pasal RKUHP Mengancam Kebebasan Pers

Selanjutnya Budi memberikan penghormatan kepada Bupati Ponorogo H. Sugiri Sancoko SE, MM dan Ketua DPRD Dwi Agus Prayetno SH, MSi., yang telah berpartisipasi mendukung pelaksanaan Hari Pers Nasional ini beserta Jajaran serta Forkomponcam Kecamatan Jenagan Kabupaten Ponorogo Jawa Timur beserta perangkat desa Plalangan yang turut berpartisipasi dalam kegiatan yang dilakukan oleh DPC Asosiasi Wartawan Demokrasi Indonesia Ponorogo.

Baca Juga  SAS K9: Polri Gunakan Teknologi Digital Awasi Satwa Kepolisian Selama Operasi Ketupat 2025

Semoga kemitraan dan kerjasama yang dibangun oleh Fokompinda dan DPC AWDI Ponorogo dapat terjalin dengan baik dalam memberikan informasi dan edukasi kepada lapisan masyarakat dalam wilayah kerja agar Kabupaten Ponorogo lebih menjadi potensi wilayah yang lebih baik lagi kedepan, demikian ungkapan Budi Wahyudin Syamsu. Selanjutnya Dewan Pimpinan Pusat beserta Keluarga besar AWDI Dan Elemen Organisasi Profesi lainya mengucapkan Selamat dan Sukses kepada DPC AWDI Ponorogo Atas dilaksanakanya perayaan Hari Pers Nasional Tahun 2025./B/EK/SS/Red./24/03/2025.
(Martha.S)

Share :

Baca Juga

BERITA

Perkuat Sinergi, Kapolres Lhokseumawe Sambut Kunjungan Silaturahmi Kepala BNN Kota Lhokseumawe

BERITA

Kemendagri Bakal Jalin Kerja Sama dengan Denmark untuk Perkuat Pemadam Kebakaran

BERITA

Perkara Dosen Bunuh Suami, Saksi Bohongi Korban Saat Ambil Foto Asuransi

BERITA

Kapolda Metro Jaya Tinjau Pengamanan Paskah di Gereja Katedral Jakarta

BERITA

Bareskrim Masih Dalami Laporan Ridwan Kamil Terkait Dugaan Pencemaran Nama Baik di Media Sosial

BERITA

Kurang dari 24 Jam, Polisi Tangkap Pelaku Pembunuhan di Aceh Utara

BERITA

Pakar Hukum Internasional : Prof Dr Sutan Nasomal Minta Kapolri Instruksikan Kapolda Jateng Sidik Kasus Rokok Ilegal di Cilacap

BERITA

Bupati Aceh Tengah, Haili Yoga Resmikan Program Internasional English Summer Camps UMMAH Aceh